Donald Trump menyebut bahwa Assad meninggalkan negaranya karena tak dapat dukungan dari Rusia. Hal itu dinyatakan di platform media sosialnya, Truth Social.
Pemberontakan terjadi di Suriah hingga Presiden Bashar al-Assad berhasil digulingkan. Kemlu RI meminta semua pihak untuk memprioritaskan keselamatan rakyat.