Presiden pertama RI Soekarno sempat diasingkan Bengkulu selama empat tahun. Di sana, Bung Karno berjumpa banyak tokoh bangsa, termasuk berjumpa dengan Fatmawati
Anggota partai penguasa di India menghina Nabi Muhammad dalam sebuah debat yang ditayangkan di televisi. Berikut reaksi dari negara-negara dan organisasi Islam.
Kehadiran China di kawasan Pasifik jadi sorotan usai pakta kontroversial dengan Kepulauan Solomon. Namun keterlibatan Beijing di Pasifik bukan hal baru.
Mantan Bupati Buru Selatan Tagop Sudarsono Soulisa segera diadili di kasus suap Rp 400 juta. Tagop saat ini sudah dipindahkan dari Rutan KPK ke Rutan Ambon.
KPK memindahkan penahanan terdakwa eks Bupati Buru Selatan Tagop Sudarsono Soulisa ke Rutan Kelas IIA Ambon. Tagop dkk segera disidangkan di kasus suap.