Nama VP Summarecon Agung ada di dua kasus korupsi wali kota. Pertama di kasus suap Walkot Bekasi nonaktif Pepen, dan kedua di eks Walkot Jogja Haryadi.
Sederet foto proses penggeledahan ruang kerja Wali Kota Jogja dan kantor Dinas Penanaman Modal dan Perizinan (DPMP) Kota Jogja oleh petugas KPK, Selasa (7/6).
KPK telah menggeledah Kantor Walkot Yogyakarta terkait kasus dugaan suap Haryadi Suyuti selaku mantan Wali Kota. Ada dokumen berisi catatan khusus yang disita.
KPK memeriksa empat saksi kasus dugaan suap Wali Kota Ambon nonaktif Richard Louhenapessy (RL). KPK menduga Richard mengatur pemenang berbagai proyek di Ambon.
Di persidangan sebelumnya, Bupati Banjarnegara Budhi Sarwono dituntut hukuman penjara 12 tahun dan denda Rp 700 juta serta uang pengganti Rp 26 miliar.