Wakil Ketua Komisi VI DPR RI Andre Rosiade menginisiasi rapat koordinasi antara kepala daerah dan para Kepala Balai serta Satker Kementerian PU di Sumbar.
Heru Budi Hartono mengimbau kantor yang berada di sekitar kawasan Monas hingga Jalan Jenderal Sudirman menerapkan WFH saat puncak perayaan HUT ke-79 TNI.
Seorang pengemudi ojol meninggalkan penumpangnya setelah menabrak truk di Jalan Gatot Subroto, Jakpus. Pengemudi ojol itu ternyata memakai akun orang lain.
Samarinda bersiap menjadi tuan rumah perhelatan budaya internasional, East Borneo International Folklore Festival (EBIFF). Berikut ini rangkaian acaranya.
Forum detikcom Regional Summit Riau jadi platform strategis untuk kolaborasi pembangunan berkelanjutan, tekankan sinergi ekonomi dan lingkungan menuju Riau 2026