Polresta Banyumas mengungkap jaringan peredaran sabu lintas pulau. Dua kurir itu ditangkap setelah sempat beberapa kali mengedarkan sabu ke wilayah Jawa Tengah.
KontraS kawal hak keluarga korban Reno dan Farhan, yang ditemukan di Kwitang. Mereka desak kepolisian untuk menyelidiki dan menegakkan hukum secara transparan.
Kontingen Indonesia sudah mencapai target 80 medali emas di SEA Games 2025. Berikut posisi Merah Putih di klasemen SEA Games 2025 hingga Jumat (19/12) pagi WIB.
Italia besar kemungkinan akan menjalani play-off yang menantang untuk ke Piala Dunia 2026. Pelatih kawakan Carlo Ancelotti berharap mereka lolos kali ini.