Distribusi set top box TV digital terus dilakukan di Bali dan Palembang sebelum dilakukan pemadaman siaran TV analog pada 31 Maret 2023. Siapa yang belum dapat?
Sidang isbat Ramadan 2023 akan digelar Rabu (22/3/2023) besok. Sidang isbat juga akan mengacu pada hasil rukyatul hilal yang diselenggarakan di 124 titik.
Sidang isbat penetapan awal Ramadhan 1444 Hijriah tinggal menghitung hari. Berikut jadwal sidang isbat Ramadhan 2023 yang akan digelar Kementerian Agama RI.
Banyuwangi jadi kandidat daerah didukung United Nations Capital Development Fund (UNCDF)-Badan Pendanaan Pembangunan PBB untuk pengembangan smart green city.