Jenazah Emmeril Khan Mumtadz atau Eril sudah tiba di Bandara Soekarno-Hatta, sore ini. Ridwan Kamil akan mengimami salat jenazah, setelahnya warga bisa takziah.
Jenazah Emmeril Khan Mumtadz atau yang biasa dipanggil Eril tiba di Gedung Pakuan, Bandung, Jawa Barat. Jenazah Eril langsung dibawa ke dalam Gedung Pakuan.
Jenazah Eril akhirnya tiba di Gedung Pakuan pukul 20.00 WIB. Eril lalu langsung dibawa masuk ke dalam rumah dinas Ridwan Kamil itu. Petinya dibalut kain hijau.
Menteri BUMN Erick Thohir turut menghadiri proses penyerahan jenazah Emmeril Kahn Mumtadz dari negara ke keluarga besar Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil.