Warga Desa Sukowati Bojonegoro menuntut penutupan sementara PT Sata Tec akibat bau busuk dari pengolahan tembakau. DPRD minta perusahaan hentikan operasional.
Dimas Yemahura melaporkan Bupati Sidoarjo Subandi atas dugaan penipuan Rp 28 miliar terkait investasi properti. Begini modus penipuan itu menurut Dimas.
Video karyawati PT Timah berinisial DCW mengejek karyawan honorer yang menggunakan BPJS untuk berobat jadi viral di medsos. Berikut sederet respons PT Timah.
Oknum karyawan PT Timah Tbk yang diduga menghina honorer pengguna BPJS akhirnya buka suara. Wanita berinisial DWC alias WN itu meminta maaf atas perilakunya.
Kementerian ESDM memantau proses pemulihan operasi di Wilayah Kerja Rokan pascagangguan pada jaringan pipa penyalur gas milik PT Transportasi Gas Indonesia.