Pulau Penebang di Kayong Utara menjadi pusat perhatian nasional. Sebab, lagi dibangun Proyek Strategis Nasional (PSN) di Kawasan Industri Pulau Penebang (KIPP).
"Pajak perusahaan, pajak karyawan, bea ekspor, pajak ekspor, bea keluar, belum lagi PNBP-nya sangat banyak sekali, ini kan kembali ke masyarakat," kata Jokowi.
Komisi XIII DPR RI menyepakati dibentuknya panitia kerja (panja) pengawas pengelolaan Pusat Pengelola Komplek (PPK) Gelora Bung Karno (GBK) dan Kemayoran.