Kejati Jakarta menegaskan akan menindak tegas pengedar dan bandar narkoba di wilayah Jakarta Raya. Kejati Jakarta tidak segan-segan menuntut hukuman mati.
Mobil Mercedes-Benz (Mercy) yang dibeli eks Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil (RK) dari anak Presiden ke-3 RI BJ Habibie, Ilham Akbar Habibie, disita KPK.
Kapolri mutasi 10 pejabat utama Polda Babel, termasuk Wakapolda. Kombes Murry Mirranda menggantikan Brigjen Tony Harsono. Ini bagian dari pembinaan karier.
PT Bumi Andalas Permai mendukung UMKM Jati Makmur dengan bantuan peralatan dan dana. Program CSR ini bertujuan meningkatkan kemandirian ekonomi masyarakat desa.