Sejumlah peristiwa terjadi di Sukabumi Raya Sepekan ini, mulai dari pengedar sabu ditangkap di belakang Rumdin Walkot Sukabumi hingga siswa bertaruh nyawa.
Banjir akibat hujan ekstrem melanda seluruh Banten, berdampak pada 767 kepala keluarga. Cuaca ekstrem juga menyebabkan pohon tumbang di beberapa daerah.
Penurunan harga tiket pesawat Jember-Jakarta mendapatkan respons positif dari warga. Itu setelah okupansi pesawat mencapai 100% pada penerbangan perdana.