Bunga Citra Lestari (BCL) resmi menikah dengan Tiko Aryawardhana pada Sabtu, 2 Desember 2023. BCL menyebut Tiko adalah sosok yang mampu mengembalikan senyumnya.
Gugatan terhadap Almas Tsaqibbirru dan Gibran Rakabuming itu didaftarkan di PN Solo. Pengadilan telah menunjuk majelis hakim dan menetapkan jadwal sidang.