Jalan Tol Cimanggis-Cibitung, bagian dari JORR 2, resmi beroperasi 2024. Proyek ini mendukung pertumbuhan ekonomi Indonesia dengan investasi Rp 10,6 triliun.
Perputaran judi online di Indonesia capai Rp 600 triliun dengan 4 juta pemain. Menkominfo Budi Arie Setiadi ingatkan dampak negatif judi online bagi masyarakat.
Menteri KKP Trenggono ungkap pencurian sumber daya laut Indonesia, termasuk bibit lobster. KKP berupaya tingkatkan pengawasan dengan teknologi Ocean Big Data.
Kakorlantas menyampaikan data kecelakaan lalu lintas. Dia mengatakan setiap satu jam ada korban meninggal dunia akibat kecelakaan lalu lintas di jalan raya.
Asosiasi Produsen Air Minum Kemasan Nasional (Asparminas) mengapresiasi langkah AQUA yang mulai beralih dari kemasan polikarbonat ke kemasan bebas BPA.
Berita Jabar hari ini: penggerebekan markas judi online di Bandung, ledakan tabung gas, gempa di Cianjur, pencurian motor, dan penyelewengan pupuk subsidi.