Jokowi menyambangi tiga pasar di Kota Solo untuk membagikan amplop berisi uang dan sembako. Jokowi ditemani oleh cucu pertamanya, Jan Ethes Srinarendra.
Wali Kota Solo Gibran Rakabuming tak ikut mendampingi Presiden Jokowi selama membagikan amplop berisi uang dan sembako akhir pekan kemarin. Apa alasan Gibran?