Bupati Tabanan, I Komang Gede Sanjaya, memimpin peringatan Hari Lahir Pancasila dan pembukaan Bulan Bung Karno VII, menegaskan pentingnya nilai Pancasila.
BPS mencatat kenaikan harga beras di grosir dan eceran pada Mei 2025, sementara harga di penggilingan turun tipis. Stok beras nasional mencapai 4 juta ton.
Di sela upacara hari Lahir Pancasila, ada momen akrab antara Presiden Prabowo dan Megawati. Keduanya sempat berbincang akrab dan bisik-bisik. Bahas apa ya?
Gaji ke-13 untuk pensiunan dan penerima pensiun dipastikan mulai cair hari ini, Senin 2 Juni 2025. Berikut teknis hingga besaran gaji ke-13 yang diterima.