Bripka Ricky mengklaim dirinya tidak mendapat perintah untuk menembak Brigadir N Yosua dari Ferdy Sambo. Jaksa pun membalas dengan mengucapkan 'terserah'.
Ferdy Sambo mengaku mencoba menghentikan Eliezer saat menembak Brigadir Yosua. Hakim menyebut pernyataan Sambo tak sesuai dengan keterangan saksi lain.
Bripda HS sempat mampir di sebuah masjid dekat Mako Brimob Depok usai membunuh sopir taksi online. Di sana, dia membersihkan wajah-baju bernoda darah korban.
Bripda HS, anggota Densus 88 tersangka pembunuh sopir taksi online Sony (59), disebut-sebut memiliki banyak utang sehingga ia nekat melakukan pembunuhan.