Sejumlah ruas jalan di Kota Medan, Sumatera Utara (Sumut), masih terendam banjir hingga malam ini. Ketinggian banjir bahkan mencapai sepaha orang dewasa.
Polisi mengamankan dua remaja di Makassar yang membawa busur panah untuk tawuran. Penangkapan dilakukan setelah laporan masyarakat dan patroli di lokasi.
IRT di Pangkalpinang, Bangka Belitung, menjadi korban penyiraman air keras oleh orang tak dikenal (OTK). Pelaku berjumlah dua orang. Ini kronologi kejadiannya.