Tiang listrik roboh di Jalan Metro Tanjung Bunga Makassar, menimpa kendaraan dan menghalangi akses jalan. Petugas Dishub sudah atur lalu lintas di lokasi.
Pramono Anung menanggapi terkait kemacetan yang terjadi di Jalan TB Simatupang, Jakarta Selatan. Kemacetan tersebut diperparah dengan adanya proyek galian.
Pemkot Bandung laporkan kerusakan lampu jalan akibat kemarau dan cuaca. Rencana penambahan 4.800 lampu di 30 kecamatan ditargetkan selesai Desember 2025.