AS sebut masih ada kesenjangan antara Israel dan Hamas terkait gencatan senjata di Gaza. Pihaknya pun akan melakukan diskusi lanjutan dengan sejumlah negara.
Kemacetan di sekitar Terminal Purabaya seolah tak ada habisnya. Bus-bus mbeling yang mengambil hingga menurunkan penumpang di luar terminal jadi biang keroknya.
Israel membujuk Trump agar menunda serangan militer apa pun terhadap Iran. Tak hanya Israel, Arab Saudi, Qatar, dan Oman pun ternyata membujuk Trump juga.