Ketua Umum NasDem Surya Paloh bicara lebih baik pemilu tidak usah digelar jika berujung perpecahan. Golkar menegaskan secara sistem pemilu harus tetap digelar.
KPU resmi memberikan akun sistem informasi partai politik (sipol) ke Bawaslu. Pemberian akun sipol itu agar Bawaslu dapat mengawasi proses pendaftaran parpol.
Ketua KPU Ilham Saputra angkat bicara soal ramai wacana penundaan pemilu. Ilham menegaskan amanat konstitusi soal penyelenggaraan pemilu 5 tahun sekali.
Sekretaris Fraksi PPP DPR RI Achmad Baidowi atau Awiek menilai pertemuan Cak Imin dan komisioner KPU-Bawaslu terpilih memicu kecurigaan publik karena hal ini.
Wakil Ketua Komisi II DPR Junimart Girsang mengungkap para komisioner KPU dan Bawaslu tak hanya bertemu Cak Imin. Dia menyebut mereka juga bertemu Ketua DPR RI.
Pertemuan Cak Imin dengan anggota KPU dan anggota Bawaslu periode 2022-2027 menui kritikan. Sebab, Cak Imin sedang mengusulkan perpanjangan jabatan Presiden.