Ada banyak drama Korea tayang Agustus 2025 yang menarik dan seru untuk ditonton. Mulai dari Bon Appétit, Your Majesty sampai Aema. Simak daftar judulnya, yuk!
Aktor Korea Song Young Kyu meninggal pada 4 Agustus 2025. Dikenal lewat film dan drakor, ia terlibat dalam banyak produksi populer sepanjang kariernya.