Rektorat membantah telah melarang Anies Baswedan mengisi acara kuliah umum di MM UGM. Panitia yang sempat menuding rektorat akhirnya memberikan klarifikasi.
Ketua Tim Pemenangan Nasional Ganjar Pranowo-Mahfud Md, Arsjad Rasjid, merespons pernyataan Anies Baswedan yang mengkritik proyek Ibu Kota Nusantara (IKN).