Rupiah belakangan ini tengah melemah sejak memanasnya konflik antara Iran dan Israel. Lantas, bagaimana dampak pelemahan Rupiah terhadap industri properti?
"Tentu ini bukan soal perangnya, tetapi lebih kepada dampak terhadap perekonomian dalam negeri karena menurut saya, dampaknya sangat luar biasa," kata Akbar.