Antrean kendaraan mengular di Gerbang Tol Cikampek Utama (GT Cikatama) siang ini. Kendaraan harus melaju perlahan untuk melintasi gerbang tol arah Jakarta.
Pendaftaran Beasiswa Pendidikan Indonesia (BPI) resmi dibuka mulai 2 Mei-15 Juni 2024. Beasiswa ini diperuntukkan calon mahasiswa D4, S1, S2 hingga S3.
Korlantas Polri menelusuri pemilik mobil Gran Max yang terlibat lakalantas maut di Tol Japek km 58. Nomor rangka dan mesin mobil ternyata telah diblokir.