BPOM RI menjelaskan produk obat bahan alam ilegal itu mengandung BKO sildenafil sitrat, fenilbutazon, metampiron, piroksikam, parasetamol, dan deksametason.
Pengusaha Harvey Moeis dijatuhi hukuman 6,5 tahun penjara dalam kasus korupsi pengelolaan tata niaga komoditas timah yang merugikan negara Rp 300 triliun.
Pemerintah Prabowo-Gibran luncurkan Koperasi Desa Merah Putih untuk tingkatkan ekonomi desa. Targetkan hadir di 80.000 desa, bantu masyarakat sejahtera.
Fenomena Gagal Bayar (Galbay) dalam pinjaman daring menunjukkan pentingnya literasi keuangan. Masyarakat perlu bijak dalam meminjam dan memahami risiko utang.
Serikat Buruh Migran Indonesia (SBMI) mendesak penegak hukum mengungkap jaringan kejahatan kemanusiaan itu. Ini setelah, mereka menerima banyak pengaduan.