Petugas Damkar di Tangerang membantu wanita kesurupan. Dalam video viral, ia disebut berkomunikasi dengan makhluk astral untuk mengusirnya dari tubuh korban.
Seorang debt collector ngeprank Damkar Tangerang Selatan dengan membuat laporan palsu, endingnya meminta petugas damkar buat menagih utang pinjaman online.
Petugas Damkar Ciamis berhasil menyelamatkan dua kucing anggora yang terjebak di sumur 13 meter. Proses evakuasi berlangsung hampir dua jam dan sukses.
Seorang pria di Depok ditangkap setelah merusak gerobak ketoprak dan menganiaya pedagang karena kesal tidak bisa berutang Rp 3.000. Pelaku diduga mabuk.
Tim pemadam kebakaran Palembang menyelamatkan kucing dari sumur 8 meter setelah dua hari terjebak. Kucing dibawa ke dokter hewan untuk pemeriksaan kesehatan.