Kabar bule yang membuka kafe Indonesia di Australia mencuri perhatian. Ia dan sang istri membuka kafe tersebut berawal dari hobinya memasak makanan Indonesia.
Bule ini jatuh cinta saat pertama kali cicip nasi Padang. Ada juga penjual jus semangka cantik dan bule yang buka kafe tawarkan jajanan pasar di Australia.
Bule asal Australia yang fasih berbahasa Indonesia ini baru saja membuka kafe. Kafe dengan konsep Indonesia ini menawarkan jajanan pasar hingga bir pletok.