Turnamen Piala Presiden 2025 kembali digelar tahun ini. Sorotan tak hanya pada aksi pemain di lapangan, ternyata makanan yang disuguhkan juga menarik perhatian.
Palmeiras menundukkan Al Ahly 2-0 dalam lanjutan Piala Dunia Antarklub 2025. Gol bunuh diri Wessam Abou Ali dan gol Jose Lopez memenangkan wakil Brasil.
Unjuk rasa mendukung Palestina di Sydney menjadi tajuk utama di dunia, terutama setelah ratusan ribu orang melintasi Sydney Harbour Bridge yang ikonik.
Laga PNM Liga Nusantara antara Persekabpas vs Tornado FC di Stadion R Soedrasono, Pogar, Bangil, Kabupaten Pasuruan, ricuh. Kericuhan terjadi di akhir laga.
Timnas Indonesia akan bertemu Bahrain di Kualifikasi Piala Dunia 2026. Laga berlangsung di SUGBK, Jakarta, pada 25 Maret 2025. Simak rekor pertemuan kedua tim!
Papua Athletics Center (PAC) kembali mencatatkan prestasi membanggakan dalam kejuaraan Jateng Open 2025. Ada tiga medali emas, satu perak, dan dua perunggu.