Racikan mie ayam unik ini berujung viral. Ada yang istimewa dari segi penyajian, harga murah, penggunaan topping spesial, sampai sosok terkenal di baliknya.
Polda Jambi memusnahkan sabu dan puluhan ribu butir ekstasi senilai Rp 10 miliar. Narkotika dimusnahkan dengan cara diblender hingga dilarutkan ke dalam sabun.
Inovasi digital mendukung UMKM Durachy, sepatu lokal dari Mojokerto. Didirikan Aji di usia 19, penjualan meningkat 10x setelah bergabung dengan Shopee.
PT Komodo Wildlife Ecotourism akan membangun 619 fasilitas wisata di Pulau Padar, termasuk vila, restoran, dan pusat olahraga, di lahan 274,13 hektare.
Dirut PT Araya Berlian Perkasa Fatimatul Zahro (28) ditetapkan jadi tersangka penipuan jual runah fiktif di Sidoarjo. Tujuh orang jadi korban tersangka.