Sosok Kombes Bhirawa Braja Paksa mencuri perhatian publik. Perwira Polri yang saat ini merupakan adik kandung dari Panglima TNI Jenderal Andika Perkasa.
"Undangan klarifikasi untuk kedua belah pihak rencana Rabu dan Kamis. Arteria Rabu dan si wanita Kamis," kata Kapolres Bandara Soetta, Kombes Edwin Hariandja.
Wakil Gubernur Jawa Barat Uu Ruzhanul Ulum mengaku terusik dengan pernyataan segelintir pihak yang menginginkan MUI bubar. Menurutnya, keberadaan MUI penting.