Aplikasi Master Bagasi mendukung UMKM Indonesia mendunia dengan memanfaatkan jaringan diaspora. Inovasi ini memperkuat citra Indonesia di pasar global.
Salah satu tujuan Hari Internasional Kesiapsiagaan Epidemi setiap 27 Desember adalah menyoroti pentingnya pencegahan hingga kesiapan dan melawan epidemi.
Februari 2024 menjadi bulan dengan banyak peristiwa teknologi, dari Pemilu 2024 yang lebih adem karena hoax menurun sampai peluncuran Satelit Merah Putih 2.
Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengatakan sejauh ini tarif PPN di Indonesia masih tergolong rendah di dunia meski akan naik menjadi 12% pada 2025.