Hamas melaporkan serangan udara terbaru Israel menghantam wilayah di dekat Rafah, Gaza bagian selatan. Gempuran itu menewaskan tiga polisi di area tersebut.
Trump mengatakan dirinya akan segera bertemu dengan Presiden Rusia Vladimir Putin. Trump meyakini Putin benar-benar ingin mengakhiri perang di Ukraina.
Wings Air luncurkan rute baru dari Bengkulu ke Mukomuko dan Padang, memudahkan perjalanan antar provinsi dengan penerbangan langsung dan efisiensi waktu.
Diaspora Indonesia dan WNI di AS mengungkap "kecemasan dan kekhawatiran", usai Presiden Trump memasukkan 4.276 WNI ke dalam daftar untuk segera dideportasi.
Presiden Prabowo Subianto minta industri penerbangan turunkan harga tiket pesawat. Pengamat sarankan hapus pajak dan perbaiki iklim bisnis untuk efisiensi.