"Mari kita saling menjaga, saling mengingatkan dan saling memperlakukan sesama manusia dengan berlandaskan perikemanusiaan yang adil dan beradab," kata Boy.
Polda Metro Jaya menetapkan enam orang tersangka dalam kasus pengeroyokan dosen UI Ade Armando. Dua tersangka sudah ditangkap, empat lainnya masih diburu.
Menko Marves Luhut Binsar Pandjaitan menyambangi UI. Kedatangan Luhut itu disambut demo sejumlah mahasiswa hingga debat soal big data penundaan Pemilu 2024.