Kecanggihan teknologi membuat daging kini bisa diproduksi di laboratorium. Menurut Komite Fatwa Singapura, daging ini bisa mengantongi sertifikat halal.
Stunting dan gizi buruk adalah dua permasalahan gizi pada anak yang kerap dianggap sama oleh masyarakat awam. Sebenarnya, apa perbedaan stunting dan gizi buruk?