Presiden RI Prabowo Subianto diagendakan mengunjungi korban bencana longsor di Desa Cibeunying, Kecamatan Majenang, Kabupaten Cilacap, Kamis (20/11) besok.
Walkot Pekanbaru Agung meninjau lokasi penataan TPA di Muara Fajar. Peninjauan ini dilakukan untuk memastikan percepatan perubahan sistem pengelolaan sampah.
Saksi mengaku pernah mengumpulkan uang terkait pengurusan sertifikasi K3. Uang itu digunakan untuk kebutuhan operasional kantor hingga membayar gaji honorer.
KPK telah melakukan rangkaian penggeledahan di wilayah Balikpapan, Kalimantan Timur, terkait kasus dugaan korupsi di Lembaga Pembiayaan Ekspor Indonesia (LPEI).
Pemkab Karo bakal membangun jalur khusus pejalan kaki di daerah wisata Bukit Gundaling. Anggaran yang digelontorkan untuk pembangunan itu adalah Rp 1,8 miliar.