Presiden ke-7 RI Jokowi tak dapat menghadiri langsung Kongres III Projo. Meski begitu, Jokowi tetap menyampaikan pesannya kepada para relawan melalui video.
"Kami sangat solid dan saling menghargai serta saling bahu membahu berkampanye dan blusukan menangkan hati rakyat untuk Prabowo-Gibran," ujar Silfester.
Relawan Prabowo-Gibran membagikan susu dan makanan gratis, hingga memancing gratis di Desa Tarikolot, Kecamatan Citeureup, Kabupaten Bogor, Jawa Barat.