detikJogja
MBG Tetap Dibagikan Jam Sekolah Saat Bulan Puasa, Begini Skemanya
Badan Gizi Nasional memastikan program Makan Bergizi Gratis (MBG) tetap berjalan selama bulan puasa, disesuaikan dengan kondisi daerah masing-masing.
9 jam yang lalu







































