Situasi di Gaza, Palestina, sedang tidak baik-baik saja. Krisis kemanusiaan terjadi di sana. Pemain Liverpool Mohamed Salah pun bersuara tegas terkait itu.
Seorang dokter bernama Ghassan Abusittah menceritakan momen ketika RS Al-Ahli di Gaza diserang Israel. Saat itu ia sedang berada di ruang operasi RS tersebut.
Presiden Jokowi memerintahkan Menteri Luar Negeri Retno Marsudi untuk terus mengupayakan evakuasi warga negara Indonesia yang ada di Israel dan Palestina.
Pihak Premier League menyarankan klub-klub Liga Inggris untuk melarang suporter mengibarkan bendera Palestina dan Israel. Meski, tetap ada pengheningan cipta.