Wapres Ma'ruf Amin berkomentar soal KPU yang telah menetapkan pemenang dalam Pilpres 2024. Ma'ruf mempersilakan bagi pihak yang tidak puas bisa menggugat ke MK.
Ketua Fraksi PKS DPR RI Jazuli Juwaini menanggapi Ketua Umum Partai NasDem Surya Paloh yang menyampaikan selamat ke Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming.
Pengamat politik dari Universitas Pendidikan Nasional, I Nyoman Subanda, mengungkap beragam penyebab PPP tak bisa menembus ambang batas parlemen 4 persen.
Asa Sandiaga petik hasil baik di Pemilu 2024 setelah loncat dari Gerindra ke PPP belum terpenuhi. Dia tak terpilih cawapres dan belum berhasil bawa PPP ke DPR.