Menyimpan bahan makanan di kulkas jadi kebiasaan banyak orang. Untuk mendukung pola hidup sehat, ini 10 bahan makanan yang cocok dijadikan stok di kulkas.
Makanan kemasan seringkali dihadirkan dalam berbagai pilihan rasa. Ternyata beberapa makanan kemasan pernah ada yang diciptakan dengan racikan rasa aneh.
Pencabutan harga eceran tertinggi (HET) minyak goreng oleh pemerintah mulai berdampak kenaikan harga. Harga makanan gorengan naik jadi Rp 1.000 per buah.
Jika kemarin ibu-ibu harus berjuang mendapatkan minyak goreng karena langka, kini ibu-ibu mengeluh karena meski stoknya banyak namun harganya melonjak tajam.
Menjaga keremajaan kulit berkaitan dengan asupan nutrisi yang tepat. Dengan konsumsi tujuh buah yang banyak dijual di pasar ini, kulit bisa tampak awet muda!
Khloé Kardashian dikenal sebagai wanita multi talenta. Di tengah kesibukannya pun ia masih sempat membereskan dapur rumahnya, semua tampak rapi dan bersih.
Pergi ke supermarket tentunya besar harapan untuk mendapatkan berbagai kebutuhan harian. Tetapi di supermarket ini, pelanggannya justru dibuat kebingungan.