Drakor slice of life bisa jadi pilihan kalau kamu lebih suka cerita-cerita realistis meski pas nonton hati rasanya kayak teriris. Berikut ini rekomendasinya!
Acara perjodohan Netflix, Single's Inferno 4 viral menampilkan adegan ranjang kontestannya, Lee Si An dan Yuk Jun Seo. Ini kata Lee Si An soal spekulasi publik.
Tentara Korsel hendak masuk gedung parlemen usai pengumuman status darurat militer. Tentara meninggalkan gedung parlemen usai keputusan darurat militer ditolak.
Temukan drama Korea terbaru yang tayang November 2024. Mulai dari genre komedi hingga thriller. Simak di sini, rekomendasi drakor terbaru bulan November 2024!
Song Hye Kyo merayakan kesuksesan film terbarunya Dark Nuns. Selain unggul dengan penjualan tiket pre-sale, Dark Nuns meraih 1 juta penonton dalam 6 hari.
Drama Korea When The Phone Rings tak tayang pekan ini. Mengobati kerinduan, kamu bisa nonton dulu enam drakor Yoo Yeon Seok lainnya yang tak boleh dilewati.