Lion Air membuka penerbangan langsung untuk perjalanan umrah dari Batam tujuan Arab Saudi. Pembukaan penerbangan mulai dilakukan pada hari ini, 16 Januari 2023.
Persiapan ibadah haji 2023, calon jamaah haji wajib mendapatkan vaksinasi COVID-19 lengkap. Ini berguna sebagai upaya memutuskan rantai penularan COVID-19.