detikcom merangkum sejumlah pandangan soal larangan baju bekas impor. Ada yang mendukung larangan ini, namun ada juga yang menilai larangan ini kurang tepat.
Puteri Komarudin menyebut pegawai pajak dan bea cukai di Kemenkeu menerima remunerasi yang tinggi. Tapi, kok masih ada transaksi janggal? Kurangkah duitnya?
Anggota Komisi XI DPR RI Puteri Komarudin meminta Kemenkeu untuk menginvestigasi ayah Mario Dandy, yakni Rafael Alun Trisambodo yang merupakan pegawai pajak.
Komisi XI DPR RI mencecar Direktur Jenderal Anggaran Kementerian Keuangan Isa Rachmatarwata berkaitan dengan automatic adjustment atau pemblokiran anggaran.
Alokasi anggaran Dana Desa terus mengalami peningkatan. Pada 2015 lalu, alokasi Dana Desa di kisaran Rp 20 triliun. Tahun ini menjadi sekitar Rp 70 triliun.