Operasioal pelayanan haji memasuki hari ke-27, sebanyak 158.669 jemaah haji telah tiba di Tanah Suci. Jemaah diimbau fokus persiapan puncak haji di Makkah.
Direktur PHU Kemenag RI membuka seleksi PPIH Tahap II di Makassar. Diharapkan petugas haji yang terpilih kompeten dan profesional dalam melayani jemaah.
Sekitar 170 ribu jamaah haji Indonesia telah tiba di Tanah Suci. Kementerian Agama siapkan layanan khusus untuk lansia dan disabilitas demi kenyamanan ibadah.