Ribuan UMKM telah mendapatkan sertifikasi di 2025, memperkuat akses pasar dan daya saing. Pertamina mendukung pertumbuhan dan legalitas UMKM untuk pasar global.
Pramono mengatakan kawasan Pasar Baru, Glodok, hingga Kota Tua akan ditata pertengahan tahun ini. Penataan dilakukan seiring berjalannya proyek MRT fase 2A.
Rabit, brand lokal di industri smart home, berkomitmen untuk memperluas jangkauan dan meningkatkan layanan after sales demi kepuasan pelanggan di Indonesia.