Seorang anak yatim di Magetan ditangkap polisi usai mencuri sepeda motor untuk mencari ibunya di Surabaya. Proses hukum tetap berjalan dengan perlindungan anak.
Sebanyak 278 sapi bibit dari Tabanan dikirim melalui Pelabuhan Celukan Bawang ke Kalimantan Timur. Pengiriman ini menandai kembalinya distribusi ternak.
Seorang pria berinisial RR (24) ditangkap setelah mencuri dua gelang emas di toko di Pasar Cibinong. Warga membantu menangkap pelaku setelah teriakan korban.