Setelah akses perbatasan tertutup lebih dari 1 tahun, perlintasan Rafah antara Gaza-Mesir akan kembali dibuka. Prospek ini memberi harapan bagi warga Palestina.
Meski tawaran Jepang lebih mahal, Australia memilih perakitan kapal perangnya dari Jepang. Salah satu alasan karena Jepang menawarkan daya tembak lebih besar.
Australia akan membeli 11 kapal perang buatan Jepang, yang nilainya mencapai US$ 6 miliar (Rp 98,2 triliun) dalam upaya meningkatkan kemampuan Angkatan Lautnya.