Pelantikan pengurus Demokrat Jatim periode 2022-2027 diwarnai sejumlah sengkarut. Mulai dari hengkangnya Bayu Airlangga hingga demonstrasi ratusan simpatisan.
Kepengurusan Demokrat Jatim di bawah Emil Dardak diwarnai wajah baru dan tokoh-tokoh muda. Salah satunya yakni Ali Mannagali Parawansa putra Gubernur Khofifah.
Partai NasDem akan menyerahkan tiga nama bakal capres 2024 kepada Ketum Surya Paloh saat rakernas. Kemungkinan nama yang bakal diserahkan ke Paloh mencuat.