Avaro meluncurkan WiFi Smart Door Lock. Perangkat smart home yang menyasar keluarga muda ini hadir dengan dukungan teknologi kecerdasan buatan atau AI.
Seorang YouTuber asal China menciptakan power bank dengan kapasitas 27 juta mAh. Power bank ini bisa dipakai ngecas 5.000 HP hingga menyalakan televisi.
Pemerintah memastikan ekspor batu bara mulai dibuka bertahap pada 12 Januari. Ini sekaligus menyelesaikan polemik atas kebijakan larangan ekspor batu bara.