Kecelakaan yang melibatkan taksi minibus dengan truk terjadi di jalan utama di provinsi Limpopo, Afrika Selatan. Sebanyak 13 orang tewas dalam kecelakaan itu.
Yoweri Museveni kembali terpilih sebagai Presiden Uganda untuk ketujuh kalinya, meraih 71,65% suara di tengah laporan intimidasi dan penangkapan oposisi.
PSM Makassar merekrut kembali kiper Syaiful Syamsuddin dan mempromosikan Kaka Amrullah dari akademi. Keduanya siap memperkuat tim di putaran kedua Super League.